Mohon tunggu...
Pendidikan

Penindasan [Bullying]

2 Maret 2019   15:10 Diperbarui: 2 Maret 2019   15:22 403
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Hai, sebelum aku menjelaskan apa itu penindasan, aku ingin memperkenalkan diri terlebih dahulu. Perkenalkan nama ku Ignacia Rani Agave yang akrab dipanggil Rani (panggilan teman) dan Ignacia (panggilan guru). 

Saat ini aku berada di bangku kelas 9 SMP, untuk sekolah aku rahasiakan demi menjaga nama baik sekolah. Kira - kira segitu saja perkenalan singkat tentang aku ya, hehe...

Pengertian Penindasan [Sumber Wikipedia]:

Penindasan atau perundungan atau perisakan (Bahasa Inggris: Bullying) adalah penggunaan kekerasan, ancaman, atau paksaan untuk menyalahgunakan atau mengintimidasi orang lain. 

Pengertian Penindasan [Menurut Aku]:

Penindasan adalah tindakan yang dilakukan seseorang dengan alasan iri, benci, kesal terhadap orang lain yang disertai dengan kekerasan atau adu mulut.

Penindasan sendiri terbagi menjadi dua, yaitu:

1. Penindasan Fisik:

Penindasan yang melukai fisik seseorang dan mengakibatkan luka/cedera bahkan memar.

2. Penindasan Psikologis:

Penindasan yang mempengaruhi psikologis orang, sehingga dapat menimbulkan tekanan ataupun trauma

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun