Mohon tunggu...
Mahéng
Mahéng Mohon Tunggu... Penulis - Author

Redaktur di Gusdurian.net dan CMO di Tamasya Buku. Penulis feature dan jurnalisme narasi di berbagai media.

Selanjutnya

Tutup

Diary Pilihan

Jangan Takut Disebut "Sok Inggris", Belajar Bahasa Manfaatnya Banyak

4 Januari 2024   21:27 Diperbarui: 4 Januari 2024   21:35 706
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Momen bersama Hairi dari Singapura, rekan pertukaran bahasa. Kini, lancar menguasai bahasa Indonesia. Foto: Ziba

Inilah salah satu manfaat langsung yang saya rasakan dari belajar bahasa: Seperti tertawa puas sambil menikmati pesta durian, dapat memperkenalkan budaya Indonesia kepada pelancong dari luar. Sehingga kita bisa saling melengkapi, dan menghilangkan stigma, rasisme, dan sebagainya yang selama ini sering terjadi. 

Sampai saat ini, saya masih belajar bahasa, terutama bahasa Prancis.


Walakin, jika kamu bertanya kepada saya metode apa yang paling tepat untuk belajar bahasa, saya tidak memiliki jawaban yang pasti, karena setiap orang memiliki metode berbeda.

Yang pasti, ada satu hal yang dapat kamu lakukan, misalnya, buat atau bergabunglah dengan komunitas bahasa. Temukan komunitas yang mendukungmu dalam meningkatkan kefasihan berbahasa. 

Carilah tempat di mana kamu dihargai dan dicintai, karena tidak mungkin bagi kita untuk dihargai oleh semua orang [mhg].

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Diary Selengkapnya
Lihat Diary Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun