Mohon tunggu...
Deddy Huang
Deddy Huang Mohon Tunggu... Freelancer - Digital Marketing Enthusiast | Blogger | Food and Product Photographer

Memiliki minat di bidang digital marketing, traveling, dan kuliner. Selain itu dia juga menekuni bidang fotografi sebagai fotografer produk dan makanan. Saya juga menulis di https://www.deddyhuang.com

Selanjutnya

Tutup

Segar Pilihan

Kolak Pisang Santapan Favorit Saat Buka Puasa

11 Mei 2020   18:57 Diperbarui: 11 Mei 2020   18:48 467
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Adapun bahan yang perlu disiapkan untuk membuat Kolak Pisang sebagai berikut :

100 g Santan
100 ml air panas (seduh santan)
5 buah pisang kepok
100 g labu kuning (potong kotak)
100 g kolang kaling
100 ml g gula jawa
sdt garam
1000 ml air
5 cm kayu manis
3 btr cengkih
2 lbr daun pandan

Garnish:
Daun Pandan

Cara Membuat:
1. Rebus labu, masukkan kayu manis, cengkih, daun pandan, garam, dan gula jawa masak hingga labu setengah matang baru kemudian masukkan pisang.
2. Seduh santan dengan air panas, lalu masukkan ke dalam panci, masak hingga ubi dan pisang matang baru kemudian kolang kaling.
3. Sajikan ke dalam mangkuk saji
4. Hias lalu sajikan.

Semangkuk kolak saat berbuka puasa memang enak. Selain mengenyangkan perut ternyata dalam kandungan kolak banyak manfaat. Mulai dari pisang yang memiliki kandungan antioksidan, serta daun pandan yang bermanfaat meredakan sakit kepala.

Nah, mumpung sedang beraktivitas di rumah, tak ada salahnya kamu menyiapkan menu kolak sebagai menu berbuka puasa. Perpaduan antara gula merah dan santan pasti susah ditolak.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Segar Selengkapnya
Lihat Segar Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun