Mohon tunggu...
Honing Alvianto Bana
Honing Alvianto Bana Mohon Tunggu... Petani - Hidup adalah kesunyian masing-masing

Seperti banyak laki-laki yang kau temui di persimpangan jalan

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Puisi | Sabda kepada Kota Dingin

24 April 2020   22:29 Diperbarui: 24 April 2020   22:49 497
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Iya. Karna hanya pada dua tempat itulah:

Tuhan dan para pujangga sering berkunjung untuk menenangkan diri dan menimba inspirasi.

IV. PuanKu

Puanku,

jauh dikelopak matamu,
merindu redam aku padamu

sungguh hina corona ini,
begitu angkuh mengacaukan rasa

terlalu, jengah aku merindu

anganku, tak terlampau muluk

cukup berjalan dan melagu

berdua bersamamu.

Tegalsari, Maret 2020

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun