3. Tidak Mengajarkan tentang Batasan dan Hak Pribadi
Kesalahan lainnya yang dilakukan oleh orang tua adalah tidak mengajarkan anak-anak tentang batasan tubuh dan hak pribadi mereka.Â
Anak perlu tahu bahwa mereka memiliki hak untuk menolak sentuhan yang tidak pantas dan bahwa privasi mereka dihormati. Dan juga anak punya hak untuk menolak apabila ada orang lain yang ingin melihat tubuhnya.Â
Orang tua perlu memberikan pemahaman yang jelas tentang batasan dan hak pribadi ini sejak dini untuk membantu anak melawan potensi pelecehan. Lebih baik lagi apabila orang tua mengedukasi anak tentang bahaya dan hukuman yang didapat oleh si anak di dunia dan akhirat apabila anak membiarkan tubuhnya diberikan kepada pelaku kejahatan pelecehan seksual.Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H