Mohon tunggu...
Hery Sinaga
Hery Sinaga Mohon Tunggu... Administrasi - Pegawai Negeri Sipil

-Penulis konten -saat ini sedang suka-sukanya menggeluti public speaking -Sedang menyelesaikan buku motivasi -karya novel : Keluargaku Rumahku (lagi pengajuan ke penerbit)

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Belajar Arti Kebahagiaan yang Kekal dari "Candide" Tokoh dalam Dongeng Karya Voltaire

14 Maret 2021   22:35 Diperbarui: 14 Maret 2021   22:57 801
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Beberapa hari kemudian, dua ekor kambing mati lemas, tujuh atau delapan ekor yang lain tak tertolong kelaparan di gurun, dan beberapa ekor lagi jatuh ke jurang hari berikutnya. Akhirnya setelah seratus hari berjalan, yang tersisa hanya dua ekor kambing.

Melihat hal itu, Candide berkata kepada Cacambo, "sahabatku, lihatlah betapa kekayaan duniawi itu tidak langgeng. Tak ada yang lebih kekal dari pada kebenaran dan kebahagiaan dapat bertemu lagi dengan nona Cunegonde.

Bagi candide, nona cunegonde lah kebahagiaan yang bersifat kekal itu.

Begitu juga dengan kita manusia saat ini, menyadari bahwa harta kekayaan, hal-hal duniawi ternyata tidak mampu memberikan kebahagiaan yang kekal. Seperti artis yang bunuh diri, dengan kekayaan dan popularitas yang mereka miliki, ternyata tidak mampu menjaga mereka tidak berada dalam masalah bahkan hingga mengalami depresi yang menyebabkan tindakan bunuh diri.

Kisah Candide menjadi pelajaran bermakna bagi kita, bahwa harta duniawi kita punya pada akhirnya akan lenyap dan kebahagiaan yang diberikan hanya bersifat sementara.

Mari kita merenungkan kembali, apa dan seperti apa yang menjadi kebahagiaan kekal yang kita cari di dunia ini.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun