Mohon tunggu...
Hervin Fahri
Hervin Fahri Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Ilmu Komunikasi

Sedang belajar untuk membuat tulisan yang bermanfaat. Jika terdapat kritik atau saran tentang tulisan saya silahkan disampaikan pada kolom komentar. Anda bisa memberi rating pada tulisan saya jika Anda menyukainya. Enjoy the content :)

Selanjutnya

Tutup

Hobby Artikel Utama

Aquascape, Keindahan Alam dalam Sekotak Kaca

30 Juni 2021   11:27 Diperbarui: 4 Juli 2021   09:17 1050
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Photo by Huy Phan on Unsplash

Setelah ditaburkan secara merata, tambahkan rumah bakteri di atasnya sercara merata juga. Hal tersebut dilakukan agar bakteri yang ada bisa tetap bertahan hidup nantinya.

Lapisan ketiga adalah pupuk dasar. Taburkan pupuk tersebut hingga merata sebagai sumber nutrisi tambahan untuk rumput dan tanaman di dalamnya.

Pada lapisan atasnya tuangkan pasir malang/pasir karung secara merata sebagai media untuk untuk menempel tanaman di atasnya. Susun 2 bahan tersebut secara berulang (pupuk -- pasir --pupuk -- pasir).

Setelah media untuk tanaman tersebut tersusun secara sempurna, kalian bisa menata berbagai hiasan seperti batuan dan juga batang kayu. Letakkan bebatuan serta kayu sesuai keinginginan kalian.

Sebagai catatan, jika ingin meletakkan kayu maka rekatkan pada batu atau permukaan kaca agar tidak mengambang ketika diisi air.

Setelah diletakkan sesuai keingian kalian, langkah selanjutnya adalah menaburkan carpet seed (bibit rumput) di berbagai tepat yang kalian inginkan. Taburkan sebagain besar pada permukaan media tanam sesuai selera.

Selain itu, kalian juga bisa menaburkannya di atas kayu seolah kayu tersebut adalah bonsai hidup.

Sebagai tambahan, kalian dapat menambahkan tanaman hias air di area yang kalian inginkan.

Proses pertumbuhan

Setelah melakukan semua proses penataan, langkah selanjutnya adalah menunggu tanaman yang di dalamnya tumbuh serta memiliki akar cukup kuat sebelum mengisi akuarium dengan air.

Hal tersebut memakan waktu sekitar 1 minggu. Selama proses tersebut jangan lupa untuk menyalakan lampu selama 24/7 serta menyiramnya setiap hari dengan cara meneteskan air atau menggunakan semprotan.

Jadi, setelah proses penataan tidak langsung menuangkan air kedalamnya karena tanaman belum tumbuh sempurna.

Pengisian air serta ikan

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun