Mohon tunggu...
Dr. Herie Purwanto
Dr. Herie Purwanto Mohon Tunggu... Penegak Hukum - PNYD di KPK (2016 sd. Sekarang)

Bismilah, Menulis tentang : - Korupsi dan Bunga Rampai (2022) - Korupsi (2023) - Hukum dan Korupsi (22 Oktober 2024 sd. sekarang) - Sebelum aktif di Kompasiana (2022), menulis di Jawa Pos, Suara Merdeka, Tribun dan Beberapa Media Internal Kepolisian

Selanjutnya

Tutup

Love Pilihan

Menguatkan Chemistry Suami-Istri

18 Juli 2023   11:34 Diperbarui: 18 Juli 2023   11:37 271
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

" Pedagang bubur sudah ndak jualan lagi. Entah kenapa. Padahal laris, banyak yang suka. "

" Wah, padahal selalu kebayang enak dan lezatnya bubur itu bila saya pas lagi di situ. "

" Ada gantinya kok sekarang. Cuma bukan bubur. "

" Apa? "

" Nasi kuning. rame pembelinya. Antri, dekat masjid, bersama dengan para penjual lainnya. Jadi ramai sekarang. "

" Wah, jadi piingin nyicipi nasi kuningnya. "

" Boleh, minggu depan ya, kegiatan kantor sepertinya tidak ada jadwal ke luar kota. Jadi, bisa ke sini menemai Suamimu ini. "

" Senang sekali mendengar Suamiku. "

Sederhana, sebuah chemistry akan lebih terkuatkan.

Namun, menjadi salah satu momen kebersamaan dan menjadikan suasana baru yang selalu tercipta. Mempertahankan keharmonisan suami istri, salah satunya adalah bagaimana memunculkan hal-hal yang tidak monoton, variasi dan sesering mungkin membangun komunikasi. Komunikasi jarak jauh, bisa termediasi dengan pendekatan mengajak Istri ke tempat kota suami bekerja.

Jakarta, 180723

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Love Selengkapnya
Lihat Love Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun