Mohon tunggu...
Hendi Setiyanto
Hendi Setiyanto Mohon Tunggu... Freelancer -

Menulis itu mencerahkan

Selanjutnya

Tutup

Travel Story Pilihan

Pertama Kali ke Macao, Potret Perpaduan Budaya Barat dan Timur di Asia

17 Desember 2017   05:09 Diperbarui: 18 Desember 2017   07:09 1098
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bagi pecinta pedas, di Macao juga terdapat kuliner yang terpengaruh afrika salah satunya sajian ayamnya. Salah satu yang membuat pedas adalah penggunaan cabai piri-piri khas afrika dan sangat cocok dengan lidah kami berdua yang memang suka dengan hidangan pedas. Ayam dengan rasa yang pedas dan disertai kuah bumbu kental yang berisi bawang putih, tomat, paprika dan santan telah membuat kami lupa kalau sebenarnya kami masih di Macao.

Woow lengkap sudah petualangan kami berdua, dua orang dari negara tropis berkunjung ke WonderfulMacao yang merupakan perpaduan budaya barat dan timur. Memang belum kesemuanya bisa dijelajahi karena keterbatasan waktu.

Wujudkan Mimpimu

Pengalaman pertama pergi ke luar negeri, khususnya ke WonderfulMacao telah membuat saya bangga akan diri sendiri. Namun sayang!!...semua itu hanya terjadi di alam mimpi. Karena terlalu asyik menonton video wisata tentang Macao di kasur, membuat saya terlena hingga bermimpi pergi ke sana.

Jadi...berikan saya kesempatan itu, wujudkan mimpi itu, terima kasih...

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun