Kedua sektor ini perlu berkoordinasi, seperti dengan memperbanyak tes swab masal hingga lingkup RT dan memperkuat sistem contact tracing (Radiany, Anissa & Kamil, 2020). Dalam upaya ini, masyarakat juga dapat berinisiatif melakukan tes swab mandiri setelah berpergian dari wilayah transmisi COVID-19, atau segera memeriksakan kessehatanya jika mengalami gejala umum COVID-19, sehingga keberadaan kasus positif, suspek maupun kontak erat dapat diketahui lebih awal.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!