Mohon tunggu...
Siti Hasanah
Siti Hasanah Mohon Tunggu... Lainnya - hasnhsty@gmail.com

public administration_18 Uin Sunan Gunung Djati Bandung

Selanjutnya

Tutup

Filsafat

Filsafat Politik Zaman Romawi Marcus Tullius Cicero

21 Maret 2020   09:47 Diperbarui: 15 Juni 2021   18:44 2477
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Pengaruh yunani Kuno terhadap sejarah peradaban Romawi Kuno sangat berpengaruh. karena itu, peradaban Romawi kuno sering dikelompokkan sebagai “klasik antik”. Peradaban Romawi kuno memiliki pengaruh yang sangat besar terhadap dunia sekarang ini.

Semenanjung Italia adalah Negara-kota Roma di mana  tempat tersebut merupakan tempat  didirikannya sebuah peradaban Romawi Kuno, di puncak dan lembah tujuh bukit di samping sungai Tiber dan Romawi memulai sejarahnya tersebut di sana. 

Seorang keturunan Arneas  yaitu Romulus pada tahun 753 SM mendirikan kota tersebut. Sedangkan Suku Latia lah yang mengembangkan peradaban Romawi yang menetap di lembah sungai Tiber.

Baca juga : Pendidikan Filsafat Esensialisme dan Para Filsufnya

Filsafat mulai dipelajari oleh orang Romawi sejak sekitar 200 SM. Ketika itu, bangsa yunani ditaklukkan oleh Romawi, karena itu para filsuf Yunani melakukan kontak dengan banyak prajurit dan jenderal Roma. 

Filsuf Yunani diantaranya adalah Plato, Soktares, dan Aristoteles telah banyak berkontribusi sehingga bangsa Romawi menyadari hal tersebut. 

Baca juga : Pragmatisme dan Tokoh-tokoh Pragmatisme Pendidikan Filsafat

Karena itulah banyak orang-orang Romawi menjadi tertarik, dan sekitar 50 SM filsafat mulai ditulis oleh orang Romawi, meskipun masih menggunakan terjemahan bahasa Yunani ke bahasa latin. Sementara itu, perempuan dilarang untuk mempelajari filsafat.

Lucretius adalah salah satu orang Romawi pertama yang menulis filsafat, dan filsafat Epikurean Yunani menjadi pandangan yang diikuti oleh Lucretius. 

Dalam judul sifat benda Lucretius menulis sebuah syair panjang yang menjelaskan tentang filsafat Epikureau dalam bahasa latin agar mudah dimengerti oleh orang yang tidak bisa berbahasa Yunani

Baca juga : Materialisme dan Pemikiran Tokoh-tokoh Materialisme Pendidikan Filsafat

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Filsafat Selengkapnya
Lihat Filsafat Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun