Mohon tunggu...
Bert Toar Polii
Bert Toar Polii Mohon Tunggu... Jurnalis - Saya adalah penggemar olahraga bridge yang sangat fanatik dan ingin berbagi tentang berbagai kelebihan dan manfaat olahraga ini. Waktu luang saya digunakan untuk memperkenalkan tentang kampung saya Tondano.

Saya adalah penggemar olahraga bridge yang sangat fanatik dan ingin berbagi tentang berbagai kelebihan dan manfaat olahraga ini. Waktu luang saya digunakan untuk memperkenalkan tentang kampung saya Tondano.

Selanjutnya

Tutup

Olahraga Pilihan

Melestarikan Liga Bridge Indonesia

19 Februari 2020   13:33 Diperbarui: 19 Februari 2020   13:28 81
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Olahraga. Sumber ilustrasi: FREEPIK

Selama bulan Juni 2020, diberikan kesempatan kepada para peserta untuk menata regunya. Nah disini seharusnya sudah disusun aturan tentang mutasi atlet.

Peringkat 1-8 hasil Liga Bridge Indonesia yang berakhir pada bulan Mei  2020 akan bertanding tersendiri di Liga Bridge Indonesia Utama.

Selanjutnya 8 peringkat berikutnya diberikan kesempatan untuk ikut Liga 1. Peserta Liga 1 dibuka dengan maksimum peserta 16 regu.

Selanjutnya Liga Utama dan Liga 1 akan berjalan berbarengan dan nantinya pada Liga Bridge Indonesia 2021 akan ada promosi dan degradasi.

Peringkat 1-4 Liga Utama bertahan di Liga Utama sedangkan peringkat 7 dan 8 otomatis turun ke liga 1.

Peringkat 1 dan 2 Liga 1 naik ke Liga Utama.

Peringkat 5 Liga utama akan berhadapan dengan peringkat 4 Liga 1 dan pemenangnya lolos ke Liga Utama. Hal yang sama juga berlaku untuk peringkat 6 Liga Utama yang akan berhadapan dengan peringkat 3 Liga 1.

Selanjutnya untuk memberikan kesempatan kepada daerah maka setiap Pengprov bias menggelar Liga Bridge Daerah di daerahnya sendiri.

Dengan minimal ada 4 regu setiap daerah sudah bias menggelar Liga Bridge Daerah. Jadwal pertandingan ditentukan sendiri oleh Pengprov.

Bagaimana hubungannya dengan Liga Bridge Indonesia?

Liga Bridge Indonesia akan menyelenggarakan Grand Final untuk para juara dari Liga Bridge Daerah.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Olahraga Selengkapnya
Lihat Olahraga Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun