Mohon tunggu...
Abdul Haris
Abdul Haris Mohon Tunggu... Bankir - Menulis Untuk Berbagi

Berbagi pemikiran lewat tulisan. Bertukar pengetahuan dengan tulisan. Mengurangi lisan menambah tulisan.

Selanjutnya

Tutup

Financial Pilihan

Pembayaran QRIS, Meski Cepat Tetap Perlu Cermat

17 September 2023   05:00 Diperbarui: 17 September 2023   06:15 158
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Finansial. Sumber ilustrasi: PEXELS/Stevepb

Akhirnya, pengecekan secara manual itulah yang harus dilakukan. Untuk mendokumentasikan bukti pembayaran, sementara petugas merchant mem-foto bukti tersebut.

Ketiga, terkait nominal pembayaran, ada jenis QRIS yang dapat langsung menampilkan nominal pembayaran sehingga pelanggan tidak perlu menginputnya. Itulah yang disebut QRIS Dinamis tetapi biasanya digunakan oleh usaha menengah dan besar.

Adapun QRIS yang umum dimanfaatkan oleh usaha kecil dan mikro adalah jenis QRIS Statis. QRIS dimaksudlah yang masih memerlukan penginputan dari pelanggan. Dengan demikian, potensi salah input-pun dimungkinkan.  

Itulah penjelasan singkat mengenai pentingnya kecermatan bertransaksi saat menggunakan instrumen pembayaran yang cepat, seperti QRIS ini. Dengan kecermatan tersebut, diharapkan transaksi berjalan dengan lancar tanpa persoalan. Tentunya, kita tidak berharap kenyamanan bertransaksi berubah menjadi kerunyaman.    

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Financial Selengkapnya
Lihat Financial Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun