Kita bisa amati datu persatu karakter tersebut, semuanya tentu kita tahu dan sering kita pelajari. lantas apa yang menjadi menarik, yaitu kombinasi terapan Karakter yang dimasukan dalam Sekolah dan anak-anak ini merupakan konsep yang sangat menarik, karena sejatinya kita pasti tahu dan hafal betul soal masalah karakter diatas, namun terapan dan prakteknya sangat minim sekali kita lakukan, bahkan terbilang kurang.
Menurut Thomas Lickona, terdapat dua macam nilai dalam kehidupan ini yaitu moral dan nonmoral. Nilai-nilai moral seperti kejujuran, tanggung jawab, dan keadilan adalah hal-hal yang dituntut dalam kehidupan ini. Sehingga manusia akan merasa tertuntut untuk menepati janji, membayar berbagai tagihan, memberi pengasuhan kepada anak-anak, dan berlaku adil dalam bergaul dengan masyarakat. Intinya nilai moral meminta seseorang untuk melaksanakan apa yang sebaiknya dilakukan. Sehingga ia harus melakukannya kalaupun sebenarnya ia tidak ingin melakukannya.
Berjalan dari beberapa karakter tadi kira-kita kamu masuk dan dominan pada karakter yang mana??
Jika jawabannya tidak ada, perlu dipertanyakan status Kemanusiaan kali ya, ahaha, just kiding sianer yaa
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H