"Reward", upah, hadiah, perlu diberikan jika putra-putri mencapai hasil yang kita, sebagai orangtua, tetapkan.
Dengan begitu, mereka belajar bahwa pahala hanya diberikan untuk yang sudah berjuang dengan keras, bukan untuk yang bermalas-malasan.
"Kerja keras dan 'reward', ibarat dua sisi mata uang yang tak terpisahkan."
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H