Mohon tunggu...
Ilham Anugrah
Ilham Anugrah Mohon Tunggu... Konsultan - People Development and Learning Development Specialist

Learn more, share more

Selanjutnya

Tutup

Entrepreneur Pilihan

Mengenal Man Power Planning (MPP) dalam Aktivitas HR

31 Desember 2022   10:51 Diperbarui: 31 Desember 2022   10:55 2823
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Source image: Gamatechno.com 

Setiap perusahaan biasanya memiliki format MPPnya tersendiri, bergantung pada pertimbangan kemudahan membaca dan efisiensi analisa manajemen di setiap perusahaan.

Namun biasanya, secara umum MPP berbentuk tabel metrics yang akan menampilkan seluruh jabatan/posisi yang ada dan yang akan dikembangkan perusahaan, kemudian diiringi dengan keterangan tanda kualifikasi jabatan, tenggat waktu yang dibutuhkan untuk rekrutmen dan pengembangan, serta beberapa keterangan lain yang berkaitan dengan standard kompetensi untuk sebuah posisi jabatan.

Source image: https://i.pinimg.com/originals/4a/09/0f/4a090f725f6825a9e86d19a30cb2ae9b.jpg 
Source image: https://i.pinimg.com/originals/4a/09/0f/4a090f725f6825a9e86d19a30cb2ae9b.jpg 
Itu adalah salah satu bentuk contoh sederhana dari MPP. 

------

Agar kamu lebih paham, ikuti berbagai program internship untuk mendapatkan pengalaman aplikatif dan komprehensif di dunia HR.

Bagi Anda para praktisi atau baru terjun di dunia HR/HC, salah satu upaya latihan yang bisa dilakukan adalah dengan mengikuti berbagai seminar praktis dari konsultan terpercaya untuk mendapatkan bimbingan teknis secara utuh agar MPP di perusahaan Anda kredibel dan berjangka panjang.

Semoga bermanfaat

Ilham, A

-----

Source literasi tambahan:
Miner & Miner. (1969). Personnel and Industrial Relations: A Managerial Approach

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Entrepreneur Selengkapnya
Lihat Entrepreneur Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun