Mohon tunggu...
Kompasianer METTASIK
Kompasianer METTASIK Mohon Tunggu... Lainnya - Menulis itu Asyik, Berbagi Kebahagiaan dengan Cara Unik

Metta, Karuna, Mudita, Upekkha

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Puisi: Sepasang Sepatuku di Antara Alam Semesta

6 Agustus 2022   19:26 Diperbarui: 6 Agustus 2022   19:50 309
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sepasang Sepatuku, Di Antara Alam Semesta (gambar: youtube.com, diolah pribadi)

Kakiku ada dua
Yang kiri dan kanan
Kudapat sepasang sepatu
Untuk kedua kakiku yang Indah

Sepatu kananku bersinar terang
Cahaya gemerlap Indah
Itu hasil tangan-tangan hebat
Yang kupuja sepanjang masa

Sepatu kiriku kusang dan gelap
Buah tangan yang berdosa
Membuat aku mengumpat
seribu kata tak berujung... kata kotor.

Tapi hari-hariku melangkah tetap dengan dua sepatuku
Nyata percaya bila bersama sepasang itu
Si Indah dan Si Jelek, tak bisa lepas selalu sepasang
Sepasang sepatu itu bagian dari tubuhku

Yang mendampingi perjalanan panjangku
Dalam hamparan jalan berbatu dan beraspal, juga tanah
Langkah ku tetap nyaman dan terlindungi
Terima kasih sepatuku

Kau adalah aku dan aku temanmu
Bagai dua sisi keping mata uang,  menetap dalam hidupku
Sisi Buruk dan Sisi Baik
Yang membentuk lahirnya kebijaksanaan

Diantara kekuatan Alam semesta.

**

Jakarta, 6 Agustus 2022
Penulis: Edy Sudirman, Kompasianer Mettasik

Konsultan Keuangan | Aktivis Buddhis | Praktisi Meditasi

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun