Perrlu memperhatikan bahwa dalam berkomunikasi harusnya menggunakan bahasa kasih sayang dan ungkapan positif dalam berinteraksi dengan anak. Hal ini akan menciptakan suasana yang hangat dan menyenangkan.
7. Bersikap sabar dan empati
Kesabaran dan empati merupakan kunci penting dalam membangun hubungan yang baik dengan anak. Â Orang tua perlu mencoba untuk memahami perasaan dan pikiran anak serta bersikap sabar dalam membimbingnya.
8. Memberikan batasan yang jelas
Tetapkan batasan dan aturan yang jelas namun adil bagi anak. Hal ini akan membantu anak memahami apa yang diharapkan darinya.Â
Sikap yang tegas dari orang tua juga akan melatih anak untuk belajar dari usia dini, apa yang boleh dan tidak boleh dilakukan tanpa harus keluar kata-kata 'jangan', atau kata larangan lainnya.
Dengan menerapkan tips-tips sederhana tersebut, Anda dapat memperkuat hubungan dengan anak dan menciptakan ikatan yang kuat serta harmonis dalam keluarga.
Sumber Inspirasi:
https://biodef.co.id/perlindungan/165/5-cara-membangun-kedekatan-emosional-dengan-anak-yang-efektif
https://lifestyle.kompas.com/read/2021/07/14/080704520/3-tips-untuk-membangun-hubungan-positif-dengan-anak
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H