Langkah pertama, campurkan tepung terigu, gula pasir, ragi, dan masukkan air sedikit demi sedikit. Kemudian, mixer menggunakan kecepatan tinggi sampai setengah kalis.
Lalu, masukkanlah margarin dan garam. Mixer dengan menggunakan kecepatan tinggi hingga kalis. Lalu, diamkan selama 45 menit sampai mengembang.
Setelah itu, kempeskan;ah adonan menggunakan tangan. Lalu, bentuk donat sesuai yang diinginkan. Lalu, masukkan ke dalam wadah tahan panas.
Sementara itu, panaskan kukusan. Setelah 45 menit, adonan didiamkan, lalu kukus adonan donat selama 10-15 menit.
Jika sudah matang, angkat dari kukusan dan dinginkan.
Di tempat lain, lelehkan coklat batangan dengan cara di tim, lalu sishkan.
Setelah donat dingin, lalu oleskan dengan coklat yang sudah dicairkan. Kemudian beri topping meses atau keju.
3. Donat Yogurt
Bahan yang dibutuhkan:
140 gr tepung terigu
1 sdt baking powder
190 gr yogurt plain