Secara umum, teks ulasan ini bersifat netral bagi semua pihak dan dapat dijadikan sebagai acuan karya. Hal ini dikarenakan pembahasannya cukup subyektif terhadap karya yang ada.
Ciri-Ciri Teks Ulasan
Berdasarkan jenis teks ulasan di atas, berikut ini ciri-ciri teks ulasan yang bisa kamu kenali karakteristiknya:
Memiliki istilah atau sebutan lain yang dikenal dengan nama resensi
Teks ulasan berisi tentang keunggulan dan kelemahan atau kelebihan dan kekurangan dari karya atau objek yang diulas
Ada pendapat tentang isi dari suatu karya yang sedang diulas tersebut
Strukturnya adalah orientasi, tafsiran, evaluasi, dan rangkuman
Pendapat atau opini dalam teks ulasan berupa fakta yang sifatnya interpretasi
Informasi dari opini penulis dalam mengulas atau mengupas  karya
Nah, itulah jenis teks ulasan yang bisa kamu buat jika ingin mereview karya, seperti buku, film, musik, puisi, dan sebagainya. Memilih jenis teks ulasan juga bisa kamu sesuaikan dengan tujuan yang ingin dicapai dari penulisan tersebut.Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H