Mohon tunggu...
Gracetika
Gracetika Mohon Tunggu... Lainnya - mahasiswa

Halo, aku suka membaca, tapi jarang belakangan, aku juga suka menulis tetapi juga jarang belakangan, membuka akun ini semoga semakin rajin membaca dan menulis, terimakasih

Selanjutnya

Tutup

Film Pilihan

Analisis Struktur Naratif dalam Film "Penyalin Cahaya' Berdasarkan Teori Tvzetan Trodov

10 Juni 2022   21:40 Diperbarui: 10 Juni 2022   22:08 3280
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Film. Sumber ilustrasi: PEXELS/Martin Lopez

Penelitian ini menggunakan metode Penelitian ini bergerak pada titik lingkaran persoalan unsur naratif pembentuk film (tema, cerita, struktur cerita, dan tokoh). Hal ini dimaksudkan untuk memahami secara mendalam mengenai unsur-unsur naratif pembentuk film Penyalin Cahaya yang berpotensi menciptakan nilai estetis.

Selanjutnya peneliti akan melakukan analisis data melalui potongan adegan dan struktur naratif berupa dialog dari tokoh-tokoh pada film penyalin cahaya, yang nantinya akan dibedah dan dianalisis secara terstruktur dengan teori struktural film 

PEMBAHASAN

a. Teori  Naratif Oleh Tzvetan Todorov

Unsur naratif dalam film menjadi sangat penting ketika kita melihat hasil akhir dari sebuah film, jika sinematografi yang apik tidak diimbangi dengan alur cerita yang menarik maka film akan menjadi mati. Narasi sendiri merupakan rangkaian peristiwa yang berstruktur , 

unsur naratif kita temukan dalam banyak karya seni dan sastra, berkaitan dengan penulisan dalam proses kreatif pengembangan ide, maka sejatinya menjadi dasar dari berkembangnya sebuah cerita melalui plot, tokoh, (tema, cerita, struktur cerita, dan tokoh). membahas tentang naratif banyak sekali teori-teori yang dapat dipelajari, salah-satunya adalah teori naratif oleh tvzetan todorov, teori dalam naratif akan membahas tentang struktur yang terkandung dalam sebuah cerita

 Tzvetan Todorov, lahir 1 maret 1939 di Sofia Bulgaria. Merupakan seorang filsuf dan kritikus budaya. Ia menetap di Prancis bersama istrinya Nancy Huston dan dua anak mereka sejak 1963. Teori Todorov menyatakan bahwa cerita atau naratif memiliki susunan atau struktur tertentu, 

dimana para penulis secara sadar atau tidak akan menyusun ceritanya menurut beberapa babak yang bisa di jelaskan  dan berulang, struktur tersebut akan tersusun oleh kronologis, motif dan plot dan hubungan sebab-akibat untuk mendukung kekuatan plot dalam cerita

 Menurut Todorov cerita akan diawali dengan situasi yang stabil, kemudian saat cerita mengalir ke tengah bagian konflik akan muncul, selanjutnya saat tiba di akhir cerita konflik akan membaik dan keadaan akan kembali menjadi stabil

Maka secara skematis menurut teori Todorov struktur narasi tercatat sebagai berikut :

Awal cerita - Konflik - Penyelesaian

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun