Acara ini dihadiri oleh sekitar 300 peserta dari berbagai organisasi keagamaan dan elemen masyarakat. Dialog yang penuh semangat kebersamaan ini diharapkan mampu menciptakan sinergi antar-lembaga untuk mencegah radikalisme dan intoleransi. Â
Harapan dan Tindak Lanjut
Kegiatan ini diakhiri dengan komitmen bersama untuk terus memperkuat silaturahmi antar umat beragama dan memperluas dialog di berbagai daerah. BNPT RI bersama mitra strategisnya akan terus menggelar kegiatan serupa untuk menciptakan masyarakat yang damai, toleran, dan bersatu dalam keberagaman. (Ghoni)
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H