Mohon tunggu...
Gapey Sandy
Gapey Sandy Mohon Tunggu... Penulis - Kompasianer

Peraih BEST IN CITIZEN JOURNALISM 2015 AWARD dari KOMPASIANA ** Penggemar Nasi Pecel ** BLOG: gapeysandy.wordpress.com ** EMAIL: gapeysandy@gmail.com ** TWITTER: @Gaper_Fadli ** IG: r_fadli

Selanjutnya

Tutup

Otomotif Artikel Utama

Ajib! Motor Berbahan Bakar Air

22 September 2014   16:51 Diperbarui: 4 April 2017   16:30 34840
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

[caption id="attachment_360758" align="aligncenter" width="415" caption="Bambang Erbata Kalingga sedang memasangkan teknologi bahan bakar air di salah satu sepeda motor di Pasuruan, Jawa Timur. (Foto: Akun Facebook Bambang Erbata Kalingga)"]

141135300541364292
141135300541364292
[/caption]

Oh iya, satu lagi apresiasi yang patut disematkan ke Bata adalah, keikhlasannya bekerja di bengkel bersama rekan-rekan yang berbeda latar-belakang dan keilmuan. Tapi Bata tak ambil pusing. “Di bengkel aku, berkumpul anak-anak muda dengan beragam cerita masa lalunya. Ada yang mantan anak jalanan, pembantu rumah tangga, sopir, kernet, bahkan ada yang mantan pengguna narkoba. Kami bekerja semaksimal mungkin tanpa pernah berpikir keuntungan materi yang diperoleh. Bahkan, kalau teknologi pemanfaatan air sebagai tambahan bahan bakar minyak ini ditiru atau dipelajari oleh orang banyak, aku tidak khawatir, malah justru merasa senang bisa berbagi dan turut aktif mengkampanyekan hentikan pemanasan global, stop global warming,” tulus Bata seraya menambahkan bahwa, kini ada dua orang dari wilayah Jawa Tengah yang sudah hampir tiga bulan “mondok’ di bengkelnya untuk menimba ilmu-ilmu praktis tanpa dipungut biaya sepeser pun.

“Bengkel aku banyak dikunjungi banyak orang yang memiliki minat dan ketertarikan yang sama, meski dari berbagai latarbelakang yang berbeda, termasuk ada juga yang dari kalangan perguruan tinggi. Aku sih welcome saja, silakan datang untuk berbagi ilmu dan pengetahuan, malah aku senang bisa dikunjungi dan bertemu mereka,” jelas Bata.

Terngiang salam cinta tanah air yang kerapkali diucapkan Bata, “SALAM NUSWANTARA!”

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Otomotif Selengkapnya
Lihat Otomotif Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun