Kegiatan pengendalian terlebih dahulu direncanakan dan diterapkan guna mengendalikan risiko yang dapat mempengaruhi kinerja atau mengakibatkan kerugian bank. Permasalahan yang terkait dengan kecukupan pengendalian intern telah dilaporkan kepada Direksi, Dewan Komisaris dan Komite Audit dan langkah-langkah tindak lanjut telah dilakukan untuk meminimalisasi risiko.
PT. Bank Mega memiliki kerangka kerja pengawasan kinerja yang komprehensif untuk memastikan bahwa semua kegiatan berjalan sesuai dengan rencana, kebijakan, dan peraturan yang berlaku baik itu pengawasan internal, ekskternal, maupun sistem pelaporan.Â
Maka hasil pengawasan dan evaluasi kinerja Bank Mega menunjukkan bahwa bank telah menunjukkan kinerja yang baik dan konsisten dalam beberapa tahun terakhir. Bank Mega telah berhasil mencapai target-target yang telah ditetapkan dan menunjukkan kepatuhan yang baik terhadap peraturan yang berlaku.
Galuh Permata Sari
Mahasiswa Universitas Pamulang, Program Studi Akuntansi S1
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H