Mohon tunggu...
Galih Firmansyah
Galih Firmansyah Mohon Tunggu... Novelis - Pelajar

Seorang manusia dengan sebuah misi yang mengantarkan dunia menuju perubahan yang lebih baik. But, it still a dream :)

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Sering Mabuk Darat? Wajib Baca 5 Tips Ini

7 Desember 2022   10:41 Diperbarui: 7 Desember 2022   10:47 149
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kesehatan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Schantalao

Pasti Kamu sudah tahu mengenai hal ini, tapi sepengalamanku, minum obat anti mabuk, nggak seratus persen membuat Kamu terhindar oleh mabuk. Tapi setidaknya, dengan bantuan obat ini kamu bisa tertidur dan istirahat. Sayangnya kurang dianjurkan jika kamu ingin menikmati pemandangan selama perjalanan.3. Pilih Posisi Duduk yang Nyaman

Memilih posisi duduk yang nyaman sering kali diabaikan oleh kebanyakkan orang. Padahal posisi duduk yang nyaman, dapat mengurangi efek goncangan yang terjadi pada kendaraan. Pernah suatu ketika, Aku naik kereta api. Karena kepepet memang, jadi tidak kebagian kursi. Alhasil, habis naik kereta langsung pusing parah.

4. Mengatur Pandangan Yang Baik

Dulu waktu kecil. Ketika aku sering mabuk darat, Ibuku selalu mencari posisi tempat duduk paling depan. Dan benar saja, aku tidak mabuk setiap duduk di depan. Karena ketika duduk di depan, yang bisa kulihat hanyalah jalan lurus. Tapi bagaimana jika kita berada di kendaraan yang nggak bisa duduk di depan? Di kereta misalnya.

Dari pengalamanku, carilah tempat tepat di samping jendela. Pasti ada. Jangan melihat pemandangan di darat, pandanglah awan atau bulan. Melihat benda langit itu lebih nyaman, karena penampakannya konstan.

Tips lain, bagi yang jarang berpergian, jangan main hp, jangan baca buku, kalau bosan Kamu bisa mengajak ngobrol orang di dekatmu.

5. Kondisi Badan Yang Prima

Yang paling penting, kalian harus dalam kondisi yang fit jika ingin berpergian jauh.

Mungkin itu saja, tips dari Aku. Semuanya kutulis berdasarkan pengalamanku yang suka mabuk ketika sering bolak-balik Blitar-Malang. Juga beberapa saran dari guru dan teman-teman.Semoga tips ini bisa bermanfaat untuk Kamu khususnya. Pastikan perjalananmu nyaman dan menyenangkan. See you!

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun