Mohon tunggu...
Gaganawati Stegmann
Gaganawati Stegmann Mohon Tunggu... Administrasi - Telah Terbit: “Banyak Cara Menuju Jerman”

Housewife@Germany, founder My Bag is Your Bag, co founder KOTEKA, teacher, a Tripadvisor level 6, awardee 4 awards from Ambassadress of Hungary, H.E.Wening Esthyprobo Fatandari, M.A 2017, General Consul KJRI Frankfurt, Mr. Acep Somantri 2020; Kompasianer of the year 2020.

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Ririn Ekawati Jadi Ibu Sekaligus Ayah #SiapaBilangGakBisa

28 Agustus 2018   16:55 Diperbarui: 31 Agustus 2018   08:58 1170
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
instagram.com/ririn ekawati

Namanya manusia pasti punya rasa, punya hati. Keinginan untuk mencurahkan segala apa yang ada di hati dan kepala secara nyata muncul sesekali. Ada saat pula di mana ia butuh seseorang untuk berbagi kisah dari hati ke hati. Adakah pria baru di hatinya? Tidak! 

Keputusan untuk tidak menikah lagi gak hanya jadi pilihannya tapi juga permintaan Jasmin, putrinya. 

Bisa? #SiapaBilangGakBisa?  

www.kapanlagi.com
www.kapanlagi.com
"Adikku ... aku deket banget sama adikku, bisa cerita apapun itu karena dia orang yang selalu ada di sampingku dari kecil sampe dewasa sekarang. Dia tahu semua apa yang terjadi sama hidupku, selalu support aku ketika berada di fase terendah dalam hidupku dan dalam keadaan apapun, begitu pula sebaliknya,'' aku Ririn. 

Ia patut bersyukur bahwa ia dekat dengan sang adik, RiniYulianti. Mereka bisa berbagi kisah suka-duka dalam hidup. Mereka saling menguatkan dan mengingatkan dalam banyak hal. Jadi pundak tempat meneteskan air mata, memuntahkan semua kesal di dada, memeluk di saat badan butuh kasih sayang dan kehangatan serta menggandeng tangan ketika merasa sendiri.

Berkumpul dengan orang-orang yang berpikiran positif juga menjadi tips baginya untuk selalu semangat dan yakin dalam hidup. 

Selain itu, walaupun masih banyak orang bilang wanita itu lemah, Ririn mengajarkan kita untuk gak mudah menyerah dan gampang menangis atau berkeluh-kesah di depan anak. Jangan, jangan sampai. 

Ada orang, waktu dan tempat yang tepat untuk itu. Biarkan anak-anak asyik dengan masa tumbuh dan kembangnya dengan bahagia dan leluasa tanpa dicemari oleh perasaan yang gak karuwan karena penuntunnya goyah. 

*** 

Menjadi wanita di luar ekspektasi memang gak mudah tetapi jika keadaan memaksa, #SiapaBilangGakBisa? 

Ririn telah mencontohkan bagaimana menghadapi keadaan sulit menjadi single parent yang harus bertanggung jawab merawat dan membesarkan anak-anak sendiri.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun