Mohon tunggu...
Firdaus Tanjung
Firdaus Tanjung Mohon Tunggu... Wiraswasta - Memberi dan mengayuh dalam lingkar rantai kata

"Apabila tidak bisa berbuat baik - Jangan pernah berbuat salah" || Love for All - Hatred for None || E-mail; firdaustanjung99@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Sumatera Barat dalam Membangun Budaya Sadar Bencana Lewat Peran Radio

6 Juli 2017   01:51 Diperbarui: 7 Juli 2017   05:31 1450
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kampus STBA - ABA Prayoga Padang yang terdiri 3 lantai, ambruk dan menimpa beberapa mobil di bawahnya. [dok. pribadi]

1- Sediakan tas / ransel minimal ukuran 40 liter.

2- Masukkan barang berharga dan dokumen penting seperti surat-surat berharga dan ijazah kedalam tas tersebut dan dibungkus dengan map plastik yang kedap air.

 3- Tambahkan makanan dan minuman, seperti kacang-kacangan, coklat, roti, mie instan, air mineral, beras,kopi, teh, gula dan susu balita (jika memiliki balita). Ini bisa dikondisikan kembali sesuai kebutuhan skala keluarga. Yang perlu diingat perhatikan expire makanan dan minuman tersebut.

4- Perlengkapan masak (mini tools) seperti masting dan kompor mini. Bisa didapatkan di toko-toko perlengkapan kemping (disarankan).

5- Charger HP / powerbank.

6- Senter dan baterei cadangan.

7- P3K praktis.

8- Mantel hujan (raincoat) dan payung.

9- Sediakan plastik terpal ukuran minimal 4 x 6 beserta tali (disarankan).

10- Matras / spoon dari busa sebagai alas tidur (disarankan).

Beritahu semua anggota keluarga, bahwa jika nanti sesudah gempa reda, maka siapa saja yang dirumah atau berhasil pulang kerumah barang-barang tersebut segera diambil. Selanjutnya tentukan tempat titik bertemu atau titik evakuasi warga yang telah ditentukan oleh pemerintah.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun