Aku tidak seperti kau
Dirantai pembatas diri...
Digelangi lingkaran sendu...
Diikalungi catatan kematian...
Tapi itu seolah baik-baik saja
Frankincense (Purwokerto, 9 Agustus 2018)
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H