Selain adanya sebuah syarat dalam beretika mencari harta terdapat pula beberapa adab dalam beretika mencari harta (bekerja), diantaranya yaitu:
- Bekerja dengan ikhlas karena Alloh Subhanahu Wa Ta'ala,
- Itqon, tekun dan bersungguh-sungguh dalan bekerja,
- Jujur, adil,dan amanah,
- Menjaga Etika sebagai seorang muslim,
- Tidak melanggar prinsip-prinsip syari'ah,
- Menghindari syubhat, dan
Oleh karenanya, disamping kita perlu untuk menghiasi diri dengan adab-adab maupun sifat-sifat yang baik dalam mencari harta (Bekerja), kita juga harus berhati-hati terhadap bahaya-bahaya dalam mencari harta dunia serta berusaha untuk menghindarinya semaksimal mungkin agar tidak terjerumus dalam perbuatan yang dilarang oleh Alloh Subhanahu Wa Ta'ala. karena jika kita tidak berhati-hati dalam mencari harta (bekerja) akan mengakibatkan dampak negatif yang sangat besar, diantaranya dapat memusnahkan seluruh pahala amal shaleh kita. Dan diantara beberapa adab atau sifat-sifat buruk (tidak baik) dalam dunia kerja yang perlu dihindari dan wajib kita waspadai yaitu:
- Hasad (Dengki),
- Saling Bermusuhan,
- Berprasangka buruk (su'udzon),
- sombong,
- Namimah (Mengadu Domba), dan
- Berbuat Curang.
karena manusia diberi akal,fikiran dan nafsu,manusia memiliki nafsu,manusia selalu merasa tidak puas dengan hartanya meskipun hartanya sudah cukup,tapi selalu saja merasa kekurangan. Manusia selalu berusaha untuk memiliki dan menguasainya,tidak jarang mencarinya atau mendapatkannya dengan memakai beragam cara yang dilarang syara' dan hukum negara,atau ketetapan yang disepakati oleh manusia,biasanya cara memperoleh harta,akan berpengaruh terhadap fungsi harta,Seperti orang yang memperoleh harta dengan cara mencuri,ia mengfungsikan harta tersebut untuk kesenangan semata,seperti mabuk,bermain wanita,judi dan lain-lain.Sebaliknya orang yang mencari harta dengan cara yang halal,biasanya mengfungsikan hartanya untuk hal yang bermanfaat.
Sebagian orang ada yang berprinsip, mencari harta yang banyak dengan cara yang haram, seperti dari korupsi, suap, penipuan, kecurangan dan lainnya. Dan sudah banyak harta yang kita kumpulkan, barulah kita berbuat baik seperti bersedekah dan kebaikan lainnya. Tanggapan seperti ini jelas sudah salah,di karenakan Allah maha pengampun dan maha murah rezeki.
Demikianlah dua perkara penting itu yang harus kita miliki, yaitu ilmu dan ketakwaan. DI DALAM MENCARI NAFKAH HANYA UNTUK MEMENUHI KEWAJIBAN DAN MEMENUHI KEBUTUHAN HIDUP SEDANGKAN SEDANGKAN BERTAQWA IALAH TANGGUNG JAWAB YANG AKAN DI PERTANGGUNG JAWABKAN DI AKHIRAT YANG BENAR- BENAR SUKSES IALAH DALAN 2 HAL IYALAH (DUNIA DAN AKHIRAT)
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H