Mohon tunggu...
Money

Dampak dari Korupsi

6 November 2016   11:57 Diperbarui: 6 November 2016   12:04 260
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ekonomi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Caruizp

6. Dampak Terhadap Pertahanan Dan Keamanan

  • Lemahnya alutista dan SDM

Alutista adalah alat pertahanan negara. Di Indonesia alutistanya sangat lemah padahal negara kitapunya pabrik senjata. Korelasinya dengan korupsi adalah mengenai anggaran. Karena 50% APBN untuk membayar hutang luar negeri dan 50% untuk kebutuhan publik.

  • Lemahnya garis batas Negara. 

Di Indonesia garis batas negara masih sangat lemah, tentu ini ada hubungannya dengan korupsi atau penyogokan. Contohnya jika ada WNA maupun WNI yang melakukan traficking, pasti akan menyogok petugas agar mereka bisa leluasa melewati garis batas negara untuk melancarkan aksinya.

  • Menguatnya kekerasan di masyarakat

7. Dampak Kerusakan Lingkungan

  • Menurunnya kualitas lingkungan, pencemaran limbah, pemanasan global dan alih fungsi lahan. Karena saat ini banyak hutan lindung yang beralih fungsi menjadi hutan produktif.  Dan dampaknya adalah banjir bandang, longsor dan lain sebagainya.
  • Menurunnya kualitas hidup

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun