2. Teori Belajar Bruner
Jerome Seymour Bruner lahir pada 1 Oktober 1915 di New York, AS. Bruner adalah seorang psikolog di Amerika. Bruner juga adalah seorang peneliti senior di New York University School Of Law. Bruner lebih menekankan pada pengaruh kebudayaan terhadap tingkah laku seseorang. Dalam teorinya "Free Discovery Learning" ia mengatakan bahwa proses belajar akan berjalan dengan baik apabila jika guru memberikan kesempatan pada seorang murid untuk menemukan suatu konsep, teori atau sebagainya melalui contoh yang ia jumpai dalam kehidupannya.
3. Teori Belajar Ausubel
David Ausubel lahir pada 25 Oktober 1918 di Brooklyn, New York, AS. Â Ausubel adalah seorang psikolog asal Amerika. Ia berkontribusi dalam penelitian tentang "Advance Organizer". Menurut Ausubel, belajar seharusnya menjadi asimilasi bagi siswa. Teori ini menjelaskan bahwa proses belajar akan berjalan dengan baik jika materi pelajaran beradaptasi dengan struktur kognitif yang dimiliki oleh seseorang.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H