Mohon tunggu...
Money

Audit Siklus Penjualan dan Penagihan

5 April 2016   05:43 Diperbarui: 5 April 2016   05:54 251
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

AUDIT SIKLUS PENJUALAN DAN PENAGIHAN

Akun dan klasifikasi dari transaksi pada siklus penjualan dan penagihan

A.Tujuan

Tujuan keseluruhan dari audit siklus penjualan dan penagihan adalah mengevaluasi apakah saldo akun yang diperoleh dari siklus disajikan secara wajar sesuai dengan SAK. Sifat dari akun ini bisa bervariasi tergantung dari industri dan kliennya.

Dalam siklus penjualan dan penagihan terdapat 5 klasifikasi transaksi yaitu:

v  Penjualan (tunai dan kredit)

v  Penerimaan kas

v  Retur dan pengurangan penjualan

v  Penghapusan piutang tak tertagih

v  Beban piutang tak tertagih

B.Fungsi

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun