Mohon tunggu...
fauzi dwi nurhadi
fauzi dwi nurhadi Mohon Tunggu... -

no

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Makalah 2.a Proses Belajar Anak Sekolah Dasar

30 Oktober 2010   07:38 Diperbarui: 26 Juni 2015   11:58 1434
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gadget. Sumber ilustrasi: PEXELS/ThisIsEngineering

Pada dasarnya ada dua proses dasar yang diperlukan bagi anak untuk memproses informasi tentang dunianya yaitu melalui perhatian dan ingatan. Perhatian (attention) adalah kosentrasi dan pemusatan kegiatan mental. Perhatian juga bersifat selektif dan berubah. Maksudnya, bahwa perhatian itu akan tetap bertahan lama apabila yang menjadi pusat perhatian itu sesuatu yang selektif.

Sedangkan ingatan (memory) adalah bekerja dengan setiap kata yang diucapakan. Untuk belajar dan menalar yang sukses, anak-anak perlu memegang erat-erat informasi yang telah didapatkan dan mencari kembali informasi yang telah disimpan lama.

IMPLIKASI PROSES BELAJAR ANAK TERHADAP PENGEMBANGAN KBM

Belajar tidak hanya diorientasikan kepada pembentukan dan peningkatan salah satu aspek individu saja, namun juga keseluruhan aspek individu. Maka kurikulum yang dikembangkan hendaknya memberi kemungkinan yang seluas-luasnya untuk pengembangan semua bidang pengembangan fisik, emosi, social, dan kognitif melalui pendekatan terpadu. Serta adanya kejelasan tentang kesesuaian-kesesuaian antara isi kurikulum usia dan tingkat kemampuan anak.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun