Yang pertama, yaitu menanmkan rasa cinta kepada NKRI. Generasi muda saat ini harus ditanamkan rasa cintanya kepada NKRI dan diminta menanamkan Pancasila dalam kehidupan sehari-hari. Ketika bermedia sosial, diharapkan agar tidak mudah terpengaruh, dan belajar lebih kritis lagi dengan apa yang terjadi. Harus dicari kebenarannya terlebih dahulu, untuk menghindari terjadinya perpecahan Indonesia.
Yang kedua, yaitu memperkarya wawasan keagamaan. Agama adalah pondasi kehidupan manusia sehari-hari. Memperbanyak ilmu agama dapat menghindarkan diri dari paham terorisme dan radikal, yang dimana agama itu tidak membenarkan perilaku tersebut.
Yang ketiga, yaitu waspadai pola pererutan terorisme. Faktor agama sering diungkit-ungkit dan menjadi latar belakang perekrutan anggota terorisme. Sebaiknya, kita jangan mudah terjebak dengan hal tersebut.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI