Mohon tunggu...
Farhan RudiArdiansyah
Farhan RudiArdiansyah Mohon Tunggu... Mahasiswa - belum berkerja

sepak bola

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Pentingnya Mencintai Diri Sendiri

8 September 2022   15:01 Diperbarui: 8 September 2022   17:06 89
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Self esteem

Self esteem adalah kualitas dan pencapaian yang dimiliki individu. Sikap ini ditandai dengan dimana individu merasa puas dan nyaman dengan siapa, dimana, dan apa hal-hal yang dimiliki . Self esteem akan meningkat jika ia memiliki sikap self worth yang baik

Self care

Self care adalah tindakan menjaga kesehatan rohani dan jasmani diri sendiri.  Individu dapat melakukan kegiatan yang membuat kesehatan rohani dan jasamani menjadi baik.

            

Penutup

Dapat dinyatakan bahwa self love berhubungan dengan kesejahteraan psikologis. Ada hubungan positif antara self love dengan kesejahteraan psikologis, semakin baik orang mencintai diri mereka, maka semakin tinggi pula kesejahteraan individu tersebut.

Daftar pustaka

Baldwin, S. A., & Hoffman J. (2002). The dynamic of self esteem: Growth-curve analysis. Journal of Youth and Adolescence, 31(20), 101-113

Branden, N. (1994). The Psychology of self esteem. New York: Bantan Book.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun