Ketiga, Ayat-ayat yang menjelaskan tentang kerusakan lingkungan, manusia yang sering tidak memperhatikan lingkungan, sikap manusia yang sering bertindak sewenang-wenang dan bahkan kerusakan lingkungan tersebut sebenarnya adalah akbat dari perbuatan manusia (Lihat QS. Al-Baqarah/2: 22, al-Ruum/30:41-43, Al-Baqarah/2:205 dan QS. Al-”Alaq/96:6-7.
Musibah Sebagai Tanda Kiamat Semakin Dekat.
Musibah yang sering terjadi juga merupakan tanda bila dunia ini semakin dekat.
Lalu, apa yang harus kita lakukan menyikapi musibah bencana alam?
Selalu berprasangka baik. Bahwa Allah itu maha penyanyang
Segera evaluasi dan bertobat dimulai dari diri sendiri, keluarga, lingkungan, masyarakat dan negara.
Sumber referensi:
Suara.com
Media Jambi
Wikipedia.org
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H