Penelitian pada Journal of Clinical Gastroenterology menjelaskan bahwa kopi dapat mengurangi jumlah lemak pada hati. Meskipun banyak penelitian tentang manfaat kopi untuk hati, mengonsumsi kopi tidak boleh berlebihan atau secukupnya saja karena hati bekerja keras untuk menghilangkan kafein, yang lama kelamaan dapat membuat hati menjadi rusak.
Nah, sekarang kita sudah mengetahui sejarah panjang perjalanan kopi ini menjadi sebuah minuman serta beberapa manfaat kopi sebagai minuman. Selain menjadi minuman, kopi ini juga bisa membangun persatuan. Persatuan itu ketika yang berbeda bisa ngopi bersama dalam satu meja, terima kasih!
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H