Mohon tunggu...
Fadluna ZalfaNasution
Fadluna ZalfaNasution Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa S1 Jurusan Sastra Indonesia Universitas Sumatera Utara

Seorang mahasiswa S1 Universitas Sumatera Utara Jurusan Sastra Indonesia

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Kamus Bahasa Angkola Mandailing- Indonesia

13 Oktober 2024   21:19 Diperbarui: 13 Oktober 2024   21:43 115
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Mandaiskon: v. menyentuhkan: ia mandaiskon tangannia tu bohi ni danaknia na marun i (dia menyentuhkan tangannya ke kening anaknya yang sakit

Mardais: v. bersentuhan

Nipadais: v. disentuhkan

E 

Ekel [ekɛl]: v. senyum: aso ekel ho na marende? (kenapa kamu tertawa sambal bernyanyi?)

Mekel: v. tersenyum: mekel umak tu anggi (ibu tersenyum ke adik)

Mekel-ekel: v. tersenyum-senyum: aso mekel-ekel ko? (kenapa kamu tersenyum-senyum?)

Ela [ɛla]: v. lepas; copot: madung ela sipatu ni akkang (sepatu kakak sudah lepas)

Mangela: v. melepas; mencopot; mengangkat: mangela abit umak (ibu mengangkat kain)

Mangelahon: v. melepaskan

Mangelai: v. mencopoti; mengangkati

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun