Mohon tunggu...
Fadjar PENA MANFAAT Setyanto
Fadjar PENA MANFAAT Setyanto Mohon Tunggu... Freelancer - PENA MANFAAT semoga pena ini selalu membawa manfaat.

Al Ghazali : kalau kamu bukan anak raja atau bukan anak ulama besar, maka menulislah.

Selanjutnya

Tutup

Cerpen Pilihan

Gara-gara Kebiasaan

28 Februari 2023   22:58 Diperbarui: 2 Maret 2023   16:08 218
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
sumber gambar : indonesiatraveler.id

"Gimana kamu bisa begitu?", tanya Nisa.

"Pembiasaan, Nis,  aku punya tabel untuk mengamati kebiasaanku."


"Aku membuat tabel  kebiasaan yang harus aku lakukan, kalau aku lakukan maka aku kasih centang (V) sedang kan kalau tidak aku laksanakan, aku tulis (X)."

"Aku gak mau tanda (X) terlalu banyak di tabelku, makanya sebisa mungkin aku mendisiplinkan diri untuk melakukannya, sehingga di tabel hanya tanda (V) yang ada."

"Setelah beberapa bulan, jadilah itu kebiasaanku," jawab Zahra.

"Laki-laki nggak ada yang bisa bohong deh sama kamu.....," ledek Nisa.

"He he he he, bisa gawat urusannya kalau bohong, he he he he,"jawab Zahra.

"Nah itulah yang aku lakukan seperti kamu : pembiasaan," Nisa berkata pada Zahra.

"Jujur, maaf ya kalau kamu gak terima, aku pernah ngintip catatan pemantau kebiasaan kamu," Nisa melanjutkan,"Aku bingung saat itu, tapi setelah aku fikirkan lebih jauh, aku ngerti guna catatan itu."

Nisa bergerak ke kamarnya, lalu mengambil catatan. Dia pun lalu menunjukkannya pada Zahra, "Ini catatanku."

Zahra melihat ke catatan itu, lalu melihat ada yang sedang dibiasakan Nisa : 'membaca basmallah saat mulai' dan 'membaca hamdallah saat selesai'. Dia juga melihat deretan tanda (V) tanpa (X) pada tabel sebagai tanda Nisa selalu melakukannya tiap hari.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun