Prinsip musyawarah sangat ditekankan dalam (QS Ash-Shura:38) yang menyebut bahwa umat islam diperintahkan untuk meyelesaikan urusan mereka melalui musyawarah.
5. Keadilan Sosial bagi Seluruh Rakyat Indonesia
Dalam islam prinsip keadilan social adalah salah satu pilar utama. Islam mengajarkan pentingnya keadilan ekonomi dan social, seperti berzakat, bersedekah, dan larangan riba.
Dalam Pancasila bertujuan untuk mewujudkan masyarakat yang adil dan makmur, dimana setiap warga negara memiliki hak yang sama untuk menikmati kesejahteraan.
Islam dan Pancasila memiliki keselarasan nilai-nilai dasar yang menunjukan keharmonisan antara agama dan kebangsaan. Keduanya saling melengkapi dalam membangun kehidupan bernegara. Dalam keselarasan ini, Pancasila tidak hanya selaras dengan nilai-nilai islam, tetapi juga menjadi wadah yang dapat memperkuat persatuan bangsa, mengatasi perbedaan, dan menciptakan keadilan social.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI