Mohon tunggu...
Fachry Saad Muhtadi
Fachry Saad Muhtadi Mohon Tunggu... Dokter - Mahasiswa

Baca

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Kajian Ayat Al-Quran tentang Lingkungan Kampus

18 September 2023   13:37 Diperbarui: 18 September 2023   19:29 140
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

2. Q.S Al-A'raf ayat 56-58

( /7: 56-58)

Artinya: "(56) Janganlah kamu berbuat kerusakan di bumi setelah diatur dengan baik. Berdoalah kepada-Nya dengan rasa takut dan penuh harap. Sesungguhnya rahmat Allah sangat dekat dengan orang-orang yang berbuat baik. (57) Dialah yang mendatangkan angin sebagai kabar gembira yang mendahului kedatangan rahmat-Nya (hujan) sehingga apabila (angin itu) telah memikul awan yang berat, Kami halau ia ke suatu negeri yang mati (tandus), lalu Kami turunkan hujan di daerah itu. 

Kemudian Kami tumbuhkan dengan hujan itu berbagai macam buah-buahan. Seperti itulah Kami membangkitkan orang-orang mati agar kamu selalu ingat. (58) Tanah yang baik, tanaman-tanamannya tumbuh subur seizin Tuhannya. Adapun tanah yang tidak subur, tanaman-tanamannya hanya tumbuh merana. Demikianlah Kami jelaskan berulang kali tanda-tanda kebesaran (Kami) bagi orang-orang yang bersyukur."

Dari beberapa ayat di atas sangatlah jelas bahwasanya Islam sebagai Rahmatan lil Alamin artinya sebagai rahmat/kebaikan/kasih sayang bagi seluruh alam menghendaki terciptanya kehidupan yang baik di bumi, hal ini bukan tanpa alasan, karena Allah SWT. yakin bahwasanya manusia sanggup untuk di jadikan sebagai Khalifah di muka bumi. Oleh karena itu, penulis mengajak kepada para pembaca untuk senantiasa menjaga dan melestarikan lingkungan hidup karena pada dasranya anatara manusia dan lignkungan hidup itu memiliki hubungan/simbiosis yang sangat erat antara keduanya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun