Â
Berikut, peran dan dampak yang dihasilkan dari Gen Z dalam dunia politik, khususnya Pemilu 2024 ini!
Â
1. Â Â Â Suara Baru Dalam Keterlibatan Aktif
Generasi Z ini dikenal sebagai generasi yang terhubung dengan segala aktivitas digital. Tentunya, dalam Pilpres 2024 keterlibatan mereka terlihat jelas di berbagai platform media sosial.
Â
Mereka memanfaatkan teknologi sebagai sarana yang dapat digunakan untuk menyuarakan pendapat, seperti melakukan kampanye.
Â
2. Â Â Â Pemahaman Tentang Isu Masa Kini
Memiliki tingkat kepekaan yang tinggi, generasi ini mampu menganalisis berbagai isu relevan yang terjadi saat ini seperti hak asasi manusia, kesetaraan gender, hingga keadilan sosial.
Â