Mohon tunggu...
Nurifah
Nurifah Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa aktif Ilmu Komunikasi Universitas Padjadjaran

Mempunyai hobi menulis dan menggambar sejak kecil, membuatnya ingin bercita-cita sebagai jurnalis dan illustrator.

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Peluang dan Tantangan Bisnis di Sekitar Pantai Barat Pangandaran: Suara Inspiratif dari Para Pelaku Usaha

28 Desember 2023   15:00 Diperbarui: 28 Desember 2023   15:04 203
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ini adalah suasana Pantai Barat Pangandaran, foto ini di ambil oleh rekan penulis, yaitu Dodi Refanli

Harga jambal roti pun bervariasi, tergantung pada ukurannya. Untuk ikan berukuran besar, kita dapat membawanya pulang dengan harga seratus ribu rupiah, mendapat paket tiga ekor ikan. Sementara itu, untuk ikan yang ukurannya tidak terlalu besar atau kecil, biasanya dijual dengan harga lima puluh ribu rupiah, juga dalam paket tiga ekor.

Biasanya, pendapatan mereka dalam berjualan tidak menentu, jika sedang ramai seperti weekend itu bisa mendapat banyak keuntungan. Namun, ketika sepi, terutama di luar hari libur dan jarang ada wisatawan yang datang, keuntungan cenderung mengecil.

Meski menghadapi berbagai tantangan, mereka tetap bersemangat dan pantang menyerah dalam menawarkan dagangannya kepada pengunjung pantai.

Dalam upaya menjaga kelangsungan usaha, kerja keras dan ketekunan menjadi kunci kesuksesan. Memastikan bahwa pengalaman berbelanja di tepi pantai tetap menarik, baik dalam keramaian maupun ketenangan.

Dengan semangat pantang menyerah, mereka terus berkontribusi dalam keberagaman pengalaman wisatawan di tepi pantai, menjadi bagian tak terpisahkan dari pesona dan kehidupan di sekitar pantai barat Pangandaran.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun