Mohon tunggu...
Estrina Maya
Estrina Maya Mohon Tunggu... Psikolog - Grateful Hunter!

Adalah manusia yang mencintai kata-kata

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Asing

6 Maret 2024   11:24 Diperbarui: 6 Maret 2024   11:28 130
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Menatap? sepertinya bukan pilihan, perih mata yang ada

Tawa? aku bahkan tak lagi bisa mendefinisikannya.

Beda dalam menyikapi, beda dalam memahami & mengerti

Sama kuatnya, tak ada opsi mengalah & menerima

Jarak ini, tak lagi berbicara tentang ratusan jengkal yang menghalangi

melainkan kita yang sedang saling bersitegang mengamini pilihan untuk sendiri

Pilihan untuk meninggalkan yang terasa lebih ringan daripada bertahan.

Pilihan untuk adu cepat menutup pintu dan membiarkan yang lain berjejal mengintip sambil menunggu

Pilihan untuk sama-sama luruh

Melangkah dan terjatuh 

Bukan jatuh suka, tapi jatuh luka

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun