Mohon tunggu...
Estinovia
Estinovia Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Trip Pilihan

Serunya Mengunjungi Pangkalan Udara Terbesar di Pulau Sumatera

3 Mei 2019   22:58 Diperbarui: 3 Mei 2019   23:36 1481
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dokumentasi peserta : Sambutan Komandan Lanud Marsma TNI Ronny Irianto Moningka

Akun instagram Skadron Udara 12 Black Panthers
Akun instagram Skadron Udara 12 Black Panthers

Selama di Skadron Udara 12, selain berfotoria, melihat pesawat Hawk 100/200 dan berinteraksi dengan para penerbang dan crew Black Panthers peserta Airmen Tour 2019 juga diajak menjajal cockpit pesawat Hawk 100/200. Rombongan tour juga tidak melewatkan kesempatan berbelanja souvenir dari Skadron Udara 12.

Dokumentasi peserta : Duduk di cockpit pesawat Hawk 100/200
Dokumentasi peserta : Duduk di cockpit pesawat Hawk 100/200

Dokumentasi peserta : Peserta tour menjajal cockpit Hawk 100/200 Skadron Udara 12
Dokumentasi peserta : Peserta tour menjajal cockpit Hawk 100/200 Skadron Udara 12

Sebelum meninggalkan Home of Black Panthers peserta tour diajak "ngadem" menyaksikan pemutaran profil skadron dan lagi-lagi ditemani makanan dan minuman. Alhamdulillah.

Selanjutnya bus yang membawa rombongan Airmen Tour 2019 bergerak menuju Skadron Udara 16 Home of Rydder.

Telah bersiap menyambut kami, Komandan Skadron Udara 16 Letkol Pnb Bambang Apriyanto dan beberapa penerbang Skadron Udara 16. Alumnus Akademi Angkatan Udara tahun 2001 dengan callsign "Bramble" ini menyampaikan domestic, safety & security brief selama berada di Skadron Udara 16.

Komandan Skadron Udara 16 Letkol Pnb Bambang Apriyanto saat memberikan sambutan
Komandan Skadron Udara 16 Letkol Pnb Bambang Apriyanto saat memberikan sambutan

Selanjutnya rombongan tour diajak masuk ke hanggar untuk melihat pesawat F16 dari dekat lengkap dengan amunisinya dan mendengarkan paparan mengenai Skadron Udara 16. "Ngadem" lagi ceritanya.

Paparan tentang Skadron Udara 16 disampaikan oleh Lettu Pnb Asido Ezra Tridita Siagian. Penerbang muda alumnus Akademi Angkatan Udara 2013 dengan callsign "Rango" ini merupakan lulusan terbaik Sekbang (Sekolah Penerbang) Angkatan ke-87.
Seingatku tak ada yang menyampaikan pantun di skadron ini. Wah wah wah, penonton kecewa nih. Boleh diulang lagi ga ya tournya?

Peserta Airmen Tour 2019 diajak menyaksikan profil Skadron Udara 16 yang dikemas apik seperti film yang sedang hits saat ini Avengers Endgame.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun