Mohon tunggu...
Esteria Laurenza
Esteria Laurenza Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Jangan menyerah

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Pentingnya Menerapkan Kurikulum Merdeka Belajar

12 Oktober 2022   22:06 Diperbarui: 12 Oktober 2022   22:12 2901
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Platform Merdeka Mengajar dapat mendorong guru untuk terus berkarya, guru dan tenaga kependidikan dapat membangun portofolio hasil karyanya supaya dapat saling berbagi inspirasi dan berkolaborasi sehingga setiap guru dan tenaga pendidik dapat maju Bersama.

Penjelasan yang sudah dipaparkan dapat menguatkan bahwa penerapan kurikulum merdeka sangat baik dan penting untuk dilaksanakan oleh semua satuan Pendidikan, dimana kurikulum merdeka belajar dapat memberikan manfaat yang banyak tidak hanya kepada siswa akan tetapi memberikan manfaat juga kepada guru dan tenaga pendidik. 

Siswa dapat lebih mendalami konsep dan dapat menguatkan kompetensi, dimana pemerintah juga menerapkan projek profil pelajar pancasila dalam kurikulum Merdeka Belajar, dimana projek ini memiliki tujuan supaya dapat mencapat capaian target dalam pembelajaran sehingga tidak hanya terikat pada konten mata pelajaran. Siswa dapat mempelajari hal yang ingin ia pelajari

Guru pun mendapatkan manfaat dari adanya penerapan kurikulum merdeka. Guru dapat lebih fleksibilitas untuk melakukan pembelajaran dikarenakan dapat menyesuaikan dengan kemampuan peserta didik dan melakukan penyesuaian dengan konteks muatan local. Pembelajaran juga lebih sederhana dan mendalam serta hanya focus pada materi yang essensial, sehingga belajar dapat lebih mendalam dan tidak terkejar kejar.

Pembelajaran yang relevan dan interaktif melalui kegiatan projek, kegiatan ini memberikan kesempatan lebih luas kepada siswa untuk lebih aktif dalam mengeksplorasi isu isu aktual

Hal ini dapat membuat siswa mendapatkan ilmu yang utuh dan menyeluruh. 

Siswa juga dapat mengetahui minat dan bakat apa yang ada di dalam diri nya sehingga siswa dapat bertumbuh dan berkembang sesuai minat dan bakat yang siswa miliki sehingga diharapkan siswa mampu berprestasi dibidang yang siswa tekuni.

Dengan adanya ini diharapkan juga Pendidikan akan lebih maju dan berkembang sehingga menghasilkan siswa siswa yang berprestasi dan membuat proses belajar mengajar lebih menyenangkan dan lebih kreatif.

Guru juga dapat lebih lagi mengasah kemampuan yang ada didalam diri setiap guru dan dapat menjalin kolaborasi dengan sesame guru dan ini juga diharapkan tidak ada kesenjangan antar guru dikarenakan dapat menerima ilmu yang sama dan dapat bertumbuh dan berkembang Bersama dengan fasilitas yang sudah disediakan oleh pemerintah.

Sumber Referensi

Keputusan Mendikbudristek RI No. 262/M/2022 tentang Perubahan atas Keputusan Mendikbudistek RI No. 56/M/2022 tentang Pedoman Penerapan Kurikulum dalam Rangka Pemulihan Pembelajaran.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun