Mohon tunggu...
Esang Suspranggono
Esang Suspranggono Mohon Tunggu... pelajar/mahasiswa -

Si Jhonny yang berusaha menepati Janjinya. Berharap kisahnya bisa menginspirasi bagi lainnya. Masih belajar mencintai kopi, dan berkeyakinan suatu saat akan dapat kontrak untuk menulis tentang museum di berbagai negara.ig@janjijhonny

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

Secangkir KafeinISME#10 | The Man from Palbapunk

12 Juni 2016   12:37 Diperbarui: 12 Juni 2016   12:44 122
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Saat pagi datang rutinitasnya pun mirip dengan sibuknya orang kantoran. Ia harus bangun pagi untuk mengantar si ibu berjualan di daerah Banguntapan. Kemudian saat garapan sablon kaos sedang ramai, ia kerjakan di kontrakan Yuki yang juga menjadi workshopnya. Namun bila sedang sepi, apapun ia kerjakan. Obyekan untuk mengecat UKS di sekolah pun pernah ia lakoni. Hingga akhirnya kini ia ikut membantu mas Anton seniman yang telah memiliki nama. Semata-mata demi mempertahankan eksistensinya di dunia seni rupa.

Baginya saat ini melukis seperti belajar sambil bermain. Sekalipun belum bisa ia nikmati jerih payahnya,  hanya keyakinanlah yang membuatnya terus bertahan. Tinggal menunggu waktu saja kapan namanya akan terkenal seperti idolanya Keith Haring Penasaran dengan karyanya? Anda bisa kunjungi instagramnya di @ungkiprasetyo_

..... Man Jadda Wa Jadda. Tidak ada hal yang sia-sia dalam hidup selama ia yakin dan bersungguh sungguh dan mau untuk berproses...

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun