Mohon tunggu...
Ersya FadhilaDamayanti
Ersya FadhilaDamayanti Mohon Tunggu... Mahasiswa - Content Writer

Lactose and caffeine in the morning, with a pen to write.

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Simak Penyebab, Cara Mencegah, dan Vitamin untuk Penyakit Demensia

26 Oktober 2022   22:00 Diperbarui: 31 Oktober 2022   08:10 98
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

2. Tidur Cukup

Sebagai manusia tidur cukup saat malam hari merupakan hal yang penting bagit tubuh, karena ketika sedang tertidur otak kanan mampu untuk membuang racun yang menyebabkan sindrom penurunan fungsi kognitif.

3. Rutin Olahraga dan Melatih Otak

Tubuh dan otak perlu untuk dijaga dengan berolahraga seperti jalan, bersepeda hingga berkebun sangat bermanfaat untuk tubuh tidak lain juga dengan melatih otak seperti bermain catur atau permainan papan lainnya.

Pola hidup sehat serta mengkonsumsi makanan sehat membantu dalam pencegahan dari demensia, tapi hal ini juga harus dibarengi dengan mengkonsumsi vitamin agar lebih efektif.

1. Vitamin E

Vitamin E dapat membantu menurunkan dampak negatif bagi para penderita demensia. Vitamin E terdapat pada macam-macam jenis buah, sayuran hijau, biji-bijian, dan juga kacang-kacangan.

2. Vitamin B

Untuk memperlambat penyusutan otak serta volume otak untuk menyimpan memori dan informasi adalah vitamin b yang diklaim dapat melakukan hal itu. 

3. Vitamin B6

Vitamin B6 dapat untuk menguatkan dan menyehatkan otak. Vitamin ini dapat membantu dalam perkembangan neurotransmitter yang memiliki fungsu untuk mengirimkan pesan ataupun sinyal kepada bagian memori otak.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun