Novel ini mempunyai kata-kata yang sulit dipahami. Namun, Ketika membacanya lebih dalam novel ini mampu membuat siapapun yang membaca nya terkesan. Pembaca dapat merasakan situasi zaman Mesir Kuno pada saat itu dan betapa kejamnya masa pemerintahan saat itu. Pesan yang disampaikan dalam novel ini juga menarik, terlihat juga sulitnya masyarakat minoritas atau bawah walaupun sudah berperan penting, tetapi pada akhirnya tidak punya kuasa dan kebanyakan orang lebih mementingkan kekuasaannya sendiri yang akan diwarisi keturunannya. Meskipun, terkadang sempat jenuh membaca narasi panjang pada novel ini, tetapi narasi dan gaya penulisannya tidak pernah ditemui pada novel lainnya.Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H