Prinsip dari keuangan islam adalah menyediakan alternatif yang adil, stabil serta berkelanjutan untuk mengurangi ketergantungan pada pinjaman luar negeri dengan bunga yang sangat tinggi. Meskipun ada beberapa tantangan, namun langkah-langkah yang strategis seperti pendidikan, penguatan, infrastruktur dan kolaborasi internasional diharapkan dapat berkontribusi untuk mencapai potensi besar terhadap keuangan islam. Dengan pendekatan ini, negara-negara berkembang dapat membangun sisitem keuangan yang lebih mandiri, etis dan mendukung kesejahteraan masyarakat secara luas.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H